Harga Keramik Teras Rumah Minimalis Yang Indah

Harga Keramik Teras Rumah Minimalis Yang Indah

[lwptoc]

Pemilihan model keramik lantai yang cocok sekali untuk teras rumah minimalis ini bertujuan untuk mendapatkan rumah yang berdesain indah sesuai dengan kegunaan dan penggunaan keramik tersebut bisa Anda dapatkan dengan membaca artikel berikut ini. Seperti yang sudah Anda tahu bahwasanya teras rumah ini merupakan daerah yang paling penting dari sebuah rumah tinggal, sebab itulah akan dilihat oleh pengunjung rumah pertama kalinya, baik tamu atau pun Anda sendiri pada saat pulang bekerja.

Hal yang demikian inilah akan lebih berlaku bila konsep dari rumah yang Anda gunakan adalah rumah minimalis sederhana. Dan salah satu yang bisa mempengaruhi desain teras rumah minimalis ini adalah keramik yang digunakannya. Keramik memang menjadi elemen yang tidak boleh dilewatkan begitu saja pada saat mendesain teras rumah tersebut.

Tips memilih model keramik lantai untuk teras rumah minimalis

Motif keramik

Model dari keramik lantai untuk teras rumah minimalis ini nantinya akan dipengaruhi oleh motif keramiknya tersebut. Keramik dengan motif yang berbeda tentunya akan ciptakan kesan atau pun desain yang berbeda juga. Di tahun ini sudah cukup banyak beragam koleksi model motif keramik lantai yang dijual di pasaran, jadi Anda bisa memiliki keleluasaan lebih untuk memilihnya. Tapi, antara warna cat dinding di teras rumah minimalis Anda dan motif keramiknya juga sebisa mungkin dicari yang sesuai, jangan yang terlalu bertolak belakang, khususnya untuk masalah warna.

Motif yang berbeda

Disebutkan juga bahwasannya salah satu tips atau trik yang bisa Anda gunakan pada saat memilih motif keramik lantai untuk teras rumah adalah pemilihan motif ada baiknya berbeda dengan motif keramik yang ada di ruangan lainnya. Ini karena teras rumah adalah ruang paling depan dari sebuah rumah tinggal. Apalagi untuk keramik kamar mandi, Anda pastinya harus memakai motif yang berbeda juga.

Pilihan warna

Untuk pemilihan warna ini, Anda bisa menggunakan warna yang gelap, jadi tak harus warna yang netral. Berbeda halnya dengan pemilihan warna tembok, untuk pemilihan warna keramik ini tidak sekaku itu. Bahkan bisa dibilang dengan memakai warna keramik teras rumah Anda yang sifatnya gelap, maka menjadikan desain dari teras rumah tampak bagus dan juga nyaman. Jangan lupa untuk menambahkan furniture teras rumah yang cocok dengan warna keramik serta warna cat dindingnya.

Berikut Daftar Harga Keramik Lantai Ubin 2022

1. List Daftar Harga Keramik Lantai Ubin Platinum 

Disandingkan dengan merek keramik yang lain, keramik merk Platinum memang menawarkan kualitas keramik yang lebih baik, namun di banderol dengan harga yang relatif dapat dijangkau.

Berikut ini adalah daftar harga keramik Platinum :

Spesifikasi Keramik Satuan Ukuran Harga (Rp)
Keramik Galaxy black, brown, cream, grey, white KW- A m2 (25/dos) 20×20 cm 40.000
Keramik Petra cream, terracotta KW- A m2 (25/dos) 20×20 cm 40.000
Keramik Roxy black, blue, brown, green, grey, red KW- A m2 (25/dos) 20×20 cm 40.000
Keramik Alpha blue, green KW- A m2 (25/dos) 20×20 cm 42.000
Keramik Track brown, grey KW- A m2 (25/dos) 20×20 cm 44.500
Keramik Jungle red, green, grey, red KW- A m2 (11/dos) 30×30 cm 37.000
Keramik Capri brown, grey KW- A m2 (11/dos) 30×30 cm 37.500
Keramik Marble brown KW- A m2 (11/dos) 30×30 cm 38.000
Keramik Newton brown, green, grey KW- A m2 (11/dos) 30×30 cm 38.000
Keramik Mahoni brown, cream KW- A m2 (11/dos) 30×30 cm 39.000
Keramik Cargo, brown, grey, dark brown, dark grey KW- A m2 (11/dos) 30×30 cm 46.000
Keramik Clarin, bone, brown, grey KW- A m2 (11/dos) 30×30 cm 46.000
Keramik Cordon, bone, brown, cream KW- A m2 (11/dos) 30×30 cm 46.000
Keramik Bintan, bone, brown, cream KW- A m2 (11/dos) 30×30 cm 47.500
Ecco grey, brown KW- A m2 (4/dos) 50×50 cm 70.000
Gobi cream, grey KW- A m2 (4/dos) 50×50 cm 70.000
Cavalli, cream, white KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300
Fredo, cream, grey KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300
Fresno, cream, grey KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300
Salsa, cream, grey KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300
Sicillia, grey KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300
Sonata, brown KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300
Strata, cream, grey KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300
Tequila, cream, white KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300
Tosca, cream, white KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300
Tudor, cream, white KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300
Teakwood, beige, brown, latte KW- A m2 (4/dos) 60×60 cm 82.300

2. List Daftar Harga Keramik Lantai Ubin Arwana

Ini merupakan keramik karya lokal atau produksi lokal, keramik buatan Arwana ini memang sudah dikenal mumpuni baik dalam segi kualitasnya dan telah memperoleh sertifikasi untuk Standar Nasional Indonesia ( SNI ).

Simak daftar harga keramik merk Arwana di bawah ini :

Spesifikasi Keramik Satuan Harga (Rp)
Keramik Arwana Warna Tua 20×20 m2 37.500
Keramik Arwana Warna Muda 20×20 m2 35.000
Keramik Arwana Arwana Warna Putih 30×30 m2 31.500
Keramik Arwana Warna Marble 30×30 m2 36.000
Keramik Arwana Warna Fancy 30×30 m2 40.500
Keramik Arwana Warna Putih 40×40 m2 37.500
Keramik Arwana Warna Marble 40×40 m2 42.500

3. List Daftar Harga Keramik Lantai Ubin Mulia

Mulia Keramik merupakan Merek yang sudah terakreditasi dan tersertifikasi dengan baik, sehingga untuk kualitas keramiknya sudah tidak perlu untuk diragukan lagi.

Di bawah ini adalah daftar harga yang bisa dijadikan referensi untuk keramik Mulia :

Spesifikasi Keramik Satuan Harga (Rp)
Keramik Warna Tua 20×20 m2 38.500
Keramik Warna Muda 20×20 m2 36.000
Keramik Warna Putih 30×30 m2 32.500
Keramik Warna Marble 30×30 m2 37.000
Keramik Warna Impresso 30×30 m2 40.000

4. List Daftar Harga Keramik Ubin Milan

Keramik merek Milan adalah produk yang sudah tak asing lagi di telinga orang-orang yang menggeluti profesi di bidang pembangunan.

Lihat daftar harga keramik Milan di bawah ini :

Spesifikasi Keramik Satuan Harga (Rp)
Keramik Pure Color 50×50 m2 94.500
Keramik Classy Color 50×50 m2 103.000
Keramik Fancy Color 50×50 m2 113.500
Keramik Accent Color 50×50 m2 186.000
Keramik Pure Color 25×50 m2 79.500
Keramik Classy Color 25×50 m2 86.000
Keramik Fancy Color 25×50 m2 97.500
Keramik Accent Color 25×50 m2 171.000
Keramik Pure Color 25×25 m2 73.000
Keramik Classy Color 25×25 m2 79.000
Keramik Fancy Color 25×25 m2 91.000
Keramik Accent Color 25×25 m2 163.500
Keramik Putih 40×40 m2 50.500
Keramik Median 40×40 m2 52.000
Keramik Gelap 40×40 m2 54.500
Keramik Rustic 33×33 m2 45.000
Keramik Rustic 40×40 m2 46.250
Keramik Supermilan 25×33 – Golongan A m2 56.500
Keramik Supermilan 25×33 – Golongan B m2 58.000
Keramik Supermilan 40×40 – Putih m2 50.500
Keramik Supermilan 40×40 – Median m2 54.000
Keramik Supermilan 40×40 – Gelap m2 55.000
Keramik Supermilan 50×50 – Putih m2 73.500

5. List Daftar Harga Keramik Lantai Ubin Hercules

Merek Hercules memang diketahui memiliki banyak sekali varian, Hercules adalah keramik yang secara spesifik untuk mendesain interior rumah.

Berikut ini adalah daftar lengkap harga keramik Hercules :

Spesifikasi Keramik Satuan Harga (Rp)
Keramik Hercules – Gelap 40×40 m2 48.750
Keramik Hercules – Motif Khusus 40×40 m2 43.150
Keramik Hercules – Putih 40×40 m2 39.850
Keramik Hercules – Motif Dasar Putih 40×40 m2 45.500
Keramik Hercules – Motif Dasar Gelap 40×40 m2 46.500

6. List Daftar Harga Keramik Lantai Ubin Roman

Keramik merk Roman Kita kenal sebagai salah satu merek keramik yang terbaik di Indonesia, Keramik Roman menawarkan berbagai macam tipe produk jenis keramik, mulai dari keramik dinding hingga keramik lantai.

Daftar di bawah ini adalah daftar harga terbaru dari keramik merek Roman :

Spesifikasi Keramik Satuan Harga (Rp)
Keramik Roman 20×20 Golongan A m2 (25/dos) 87.000
Keramik Roman 20×20 Golongan B m2 (25/dos) 90.000
Keramik Roman 20×20 Golongan D m2 (20/dos) 100.000
Keramik Roman 30×30 Golongan B m2 (11/dos) 87.000
Keramik Roman 30×30 Golongan C m2(11/dos) 91.000
Keramik Roman 33.3×33.3 Golongan A m2 (9/dos) 97.000
Keramik Roman 33.3×33.3 Golongan C m2(9/dos) 137.500
Keramik Roman 40×40 Golongan A m2 (6/dos) 97.000
Keramik Roman 40×40 Golongan B m2 (6/dos) 105.000
Keramik Roman 40×40 Golongan C m2 (6/dos) 107.000
Keramik Roman 40×40 Golongan D m2 (6/dos) 112.000
Keramik Roman 45×45 Golongan A m2(5/dos) 107.000
Keramik Roman 45×45 Golongan B m2 (5/dos) 113.000
Keramik Roman 45×45 Golongan E m2 (5/dos) 150.000
Keramik Roman 50×50 Golongan A m2(4/dos) 123.500
Keramik Roman 50×50 Golongan B m2(4/dos) 132.500
Keramik Roman 50×50 Golongan C m2 (4/dos) 150.500
Keramik Roman 60×60 Golongan A m2 (3/dos) 155.000
Keramik Roman 60×60 Golongan B m2 (3/dos) 175.000
Keramik Roman 60×60 Golongan C m2 (3/dos) 200.000
Keramik Roman 16.5×66.6 Golongan A m2(10/dos) 192.000
Keramik Roman 33.3×66.6 Golongan A m2 (5/dos) 172.500
Keramik Roman 33.3×66.6 Golongan B m2 (5/dos) 193.000
Keramik Roman 33.3×66.6 Golongan C m2 (5/dos) 212.500
Keramik Roman 8×30 Hospital Skirting m2 (30/dos) 474.000
Keramik Roman 10×20 Step Nosing m2 (50/dos) 515.000

7. List Daftar Harga Keramik Lantai Ubin Granito

Untuk merek keramik Granito ini dikenal dengan warna yang menarik, Granito merupakan pilihan untuk keramik dengan pola yang berbeda.

Berikut di bawah ini adalah daftar harga keramik merk Granito.

Spesifikasi Keramik Satuan Harga (Rp)
Keramik 220 – Ivory dan 280 Joyce m2 175.000
Keramik 242 – Sara m2 200.000
Keramik 240 – White m2 200.000
Keramik 989 – Granite Black m2 240.000

Demikianlah informasi tentang harga keramik teras rumah minimalis yang indah. Semoga bisa bermanfaat.

Share this Post:
Posted by dony ardiansyah
Image